lantai keramik granit |
Setiap orang sudah pasti berkeinginan mempunyai sebuah hunian yang indah dan menawan. Hingga akhirnya berbagai macam material pun diperhatikan termasuk bagian lantai rumah. Kali ini banyak orang menjatuhkan pilihannya pada lantai keramik granit produk dari Granito. Pastinya hal ini tak lain karena produk tersebut mempunyai kualitas yang sudah terbukti. Tentu saja lantai keramik berbahan granit ini menjadi salah satu material dengan banyak kegunaan.
Entah itu bisa dipergunakan untuk meja, lantai, dinding maupun pilah sekalipun. Tentunya pemasangan bisa dilakukan baik dalam ruangan maupun luar ruangan sekalipun. Jadi wajar saja jika keramik tersebut menjadi incaran banyak orang. Adapun untuk beragam keistimewaan lantai keramik granit yakni sebagai berikut:
lantai keramik granit |
Mempunyai banyak warna
Mungkin saja anda sering menemukan granit dengan warna putih. Tetapi kali ini ada beragam pilihan warna keramik granit yang telah tersedia. Semisal saja ada warna coklat, merah bahkan juga hitam sekalipun.
Kebanyakan motif natural
Granit memang memiliki banyak pilihan motif bahkan semuanya cenderung jarang ada yang sama. Inilah mengapa granit menjadi salah satu jenis batuan yang terbentuk secara alami. Berkat adanya motif yang natural ini seakan menghadirkan kesan elegan pada sebuah hunian.
Mempunyai nat begitu kecil
Siapa sangka selain mempunyai ukuran yang terbilang lebar ternyata granit ini juga mempunyai ukuran presisi. Dimana tingkat presisinya juga tergolong tinggi sehingga granit tidak lagi membutuhkan nat besar. Setidaknya untuk urusan nat hanya sekitar 1 mm.
Struktur terbilang kuat
Jika kita membandingkannya dengan keramik biasa pastinya lantai keramik granit ini mempunyai struktur yang lebih kuat. Sehingga keramik pun lebih tahan terhadap sebuah goresan. Hal ini tak lain karena proses pengolahan berkaitan dengan pembakarannya sudah mempergunakan suhu 1300 Celcius.
Saya rasa dengan beragam keistimewaan tersebut mampu membuat banyak orang tertarik untuk mempergunakan lantai granit. Dimana lantai tersebut lebih berkualitas jika dibandingkan dengan lantai keramik biasa. Dapatkan produk granit berkualitas itu hanya dari Granito.
No comments:
Post a Comment